Magelang – SMK Muhammadiyah Salaman adakan kegiatan Silaturahmi dan Parenting Wali Siswa Kelas X. Kegiatan ini berlangsung pada Senin, (14/08) di Halaman Kampus 2 mulai pukul 07.30 hingga 12.30 WIB. Kegiatan Silaturahmi dan Parenting ini, dihadiri oleh Bapak …. Selaku pemateri, Agus Prasetya selaku Ketua PCM Salaman, Drs. Slamet Fauzi selalu Komite Sekolah, Kepala SMK Muhamamdiyah Salaman, Bapak/Ibu Wali Kelas X, serta Bapak/Ibu wali Siswa Kelas X.
Kegiatan diawali dengan pra acara yang diisi tarian dan lagu. Tarian yang ditampilkan, yakni Tari Sesonderan oleh 3 siswi dari ekstrakurikuler tari. Kemudian beberapa lagu juga ditampilkan oleh Dias Dwi Anggoro serta Aziza Regita Pramesti dari kelas XI MPLB.
Kegiatan inti pun dimulai dengan penuh khidmat, dengan MC (Master of Ceremony), yaitu Bambang dari Kelas X DKV 3. Tak hanya itu, para pengisi acara lainnya pun juga berasal dari siswa siswi kelas X. Seperti, Gema Wahyu illahi yang dilantunkan oleh Sidiq Permana dari kelas X KulIner 2, Kultum yang disampaikan oleh M. Irgi Latifah dari kelas X MPLB 3, serta dokumentasi oleh Enggar dan Riska dari kelas X DKV 1.
Setelah itu, kegiatan dilanjutkan dengan sambutan-sambutan dari Ketua PCM Kecamatan Salaman, Kepala SMK Muhammadiyah Salaman, serta perwakilan dari Wali Siswa kelas X. Kegiatan pun berlanjut dengan materi yang disampaikan oleh
Reporter : Sakdiyah